In: Article

Bahaya Air Terkontaminasi

Jangan Sampai Terjadi! Ini Bahaya Air Terkontaminasi Mikroorganisme

Kualitas air di Indonesia dapat dikatakan tidak cukup baik, terlihat dari peringkatnya yang paling rendah di antara negara Asia Tenggara lainnya. Sementara air yang terkontaminasi mikroorganisme memiliki berbagai dampak buruk yang dapat berakibat pada kesehatan, waktu hingga pembekakan biaya.

EVI (Enpress Vortech Inside)

Manfaat Filter Air Sebagai Perlindungan Utama dalam Keluarga

Air bersih di perkotaan biasanya telah tercemar oleh zat-zat pengotor seperti besi, mangan, kapur, hingga kaporit yang dapat membuat air menjadi bau maupun keruh. Untuk itu, perlu penyaringan air baku dengan menggunakan filter air. Manfaat filter air ialah untuk menghilangkan kontaminan tersebut sehingga air yang dihasilkan menjadi lebih bersih. Tak hanya manfaat kesehatan, tetapi air bersih juga membuat peralatan rumah Anda menjadi lebih awet.

YUKI Water Treatment at Indonesia Build Technology

YUKI Water Treatment at Indonesia Build Technology (IBT) 2024

Indonesia Build Technology (IBT) 2024 akan kembali digelar pada 7-11 Agustus 2024 yang bertempat di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City. Pameran ini menjadi ajang bagi para arsitek, developer, kontraktor, desain interior, hingga pengunjung umum untuk mendapatkan komponen-komponen bagi sebuah rumah ideal.

ELLIPSE

Cegah Penularan Penyakit di Udara pada Hotel, Kafe, dan Restoran Anda

Kualitas udara yang baik merupakan elemen penting untuk menunjang produktivitas dan kesejahteraan manusia. Sama halnya dengan sektor industri lainnya, di industri hospitality seperti hotel, restoran, dan kafe, mencegah penyakit melalui udara penting untuk dilakukan sehingga mampu meminimalisir penyebaran penyakit memalui udara seperti influenza, asma, pneumonia, hingga tuberkulosis.

Rahasia menghasilkan cita rasa kopi yang lebih nikmat

Rahasia Cita Rasa Kopi Lebih Nikmat, Ternyata Terletak Pada Hal Ini

Saat ini kedai kopi menjadi sebuah usaha yang cukup menjanjikan. Namun, di balik itu persaingan juga tumbuh semakin ketat. Sehingga diperlukan kopi dengan cita rasa yang khas dan kuat. Oleh karena itu, YUKI berusaha membantu para pengusaha kopi dengan menghadirkan Special Filter yang mampu meningkatkan cita rasa kopi.

ULTRAAQUA ULU

Mengenal ULTRAAQUA Sebagai Teknologi Inovasi Pengganti Pasteurisasi

Pasteurisasi telah lama sudah menjadi metode standar untuk membasmi mikroorganisme berbahaya dalam produk minuman. Namun, seiring perkembangan teknologi, muncul alternatif pengganti pasteurisasi yang menghadirkan ULTRAAQUA ULU series, disinfeksi cairan menggunakan sinar UV-C sehingga tidak mengubah rasa dan tidak merusak nutrisi pada minuman.

YUKI Water Treatment at Food and Hospitality Indonesia (FHI) 2024

YUKI Water Treatment at Food and Hospitality (FHI) 2024

Food & Hospitality Indonesia (FHI) akan kembali digelar pada tanggal 23 hingga 26 Juli 2024 di Jakarta International Expo (JIEXPO). YUKI Water Treatment juga akan turut hadir dalam event FHI 2024 untuk membantu Anda menemukan solusi terbaik untuk meningkatkan kualitas air, udara, dan sanitasi permukaan pada usaha Anda.

Dampak Positif Penggunaan Teknologi Sanitasi Ultraviolet pada Air Baku Restoran dan Cafe

Penggunaan teknologi sanitasi ultraviolet (UV) telah menjadi solusi inovatif dalam memastikan kebersihan dan keamanan air baku di restoran dan cafe. Teknologi...

Ternak ayam

Solusi Efektif Air Steril untuk Cegah Penyebaran Penyakit Pada Ternak Ayam

Air menjadi hal yang harus diperhatikan pada sektor peternakan. Terlebih air dapat menjadi media penyebaran penyakit melalui kontaminasi mikroorganisme di air minum ternak. LUMINOR BLACKCOMB menjadi solusi untuk mencegah penyebaran penyakit melalui air. LUMINOR BLACKCOMB dirancang dengan teknologi sinar UV-C yang mampu membunuh mikroorganisme penyakit hingga 99,9%.

Prestige 0

Prestige 0 After-sales Service

Prestige 0 merupakan solusi yang dirancang tanpa instalasi untuk memudahkan Anda dalam mengonsumsi air minum yang aman dan higienis. Agar Prestige 0 terus menghasilkan air yang bermanfaat bagi tubuh dalam jangka waktu yang panjang, perlu dilakukan perawatan pada produk. Simak layanan purna jual (after-sales service) dari YUKI berikut ini.